4 Tips Mudah Memasak Nasi Goreng Anti Lengket di Wajan

Oleh : Chodijah Febriyani | Senin, 13 Desember 2021 - 11:20 WIB

Ilustrasi Memasak Nasi Goreng (Ist)
Ilustrasi Memasak Nasi Goreng (Ist)

INDUSTRY.co.id - Siapa yang tidak suka dengan nasi goreng? Hampir semua orang sepertinya suka dengan masakan yang mudah dimasak ini. Walaupun terkesan mudah, namun terkadang nasi bisa saja jadi lengket dan menempel di wajan. 

Nah, berikut ini Chef Kunal Kapur akan memberikan tips memasak nasi goreng anti lengket. "Saya tahu banyak dari kamu yang bermasalah ketika nasi menempel di wajan ketika memasak nasi goreng. berikut saya akan memberikan tips mudah memasak nasi goreng," katanya melalui akun Instagramnya @chefkunal.

Berikut tipsnya seperti dilansir dari Indianexpress :

- Panaskan wajan di atas api besar.
- Tambahkan sedikit minyak dan gerakkan wajan dengan lembut, sehingga minyak menyebar secara merata di bagian bawah.
- Asap dari minyak akan mengepul sedikit, lalu tiriskan minyak ke bagian samping wajan. 
- Panaskan wajan lagi. Sekarang ketika menggoreng nasi, itu tidak akan menempel lagi pada wajan.

Gimana, mudah bukan? Tips ini bisa juga kamu coba memasak mie goreng juga loh!

Komentar Berita

Industri Hari Ini

 PT JIEP Bagikan 350 Buku Bacaan dan Berikan Fasilitas Perpustakaan Sekolah melalui Program TJSL JIEP Goes to School.

Sabtu, 21 September 2024 - 22:11 WIB

PT JIEP Donasi Buku dan Fasilitas Perpustakaan di SDN Rawa Terate 03 Pagi Jakarta

Dalam kegiatan bertajuk JIEP Goes to School, PT Jakarta Industrial Estate Pulogadung mendonasikan 350 buku bacaan dan menyediakan fasilitas perpustakaan baru bagi SDN Rawa Terate 03 Pagi, Jakarta.

Penerapan Teknologi ERP sebagai Kunci Sukses Industri Manufaktur 4.0 di Indonesia

Sabtu, 21 September 2024 - 21:22 WIB

Penerapan Teknologi ERP sebagai Kunci Sukses Industri Manufaktur 4.0 di Indonesia

Jakarta-PT Bisnis Sistem Indonesia (BSI) sebagai penyelenggara bersama Infor, pada tanggal 19 September 2024 menggelar event Indonesia Manufacturing Symposium 2024 di Holiday Inn Cikarang Jababeka.

Menlu Retno

Sabtu, 21 September 2024 - 20:53 WIB

Menlu Retno Resmikan 'Indonesia House Amsterdam', Pusat Promosi RI Terbesar di Eropa

Menteri Luar Negeri Republik Indonesia, Retno L. P. Marsudi, bersama Duta Besar Republik Indonesia untuk Kerajaan Belanda, Mayerfas, membuka papan nama di dinding depan gedung 5 lantai beralamat…

Solusi Bangun Indonesia Raih Penghargaan Industri Hijau 2024 dari Kemenperin

Sabtu, 21 September 2024 - 20:39 WIB

PT Solusi Bangun Indonesia Tbk (SBI) Raih Penghargaan Industri Hijau 2024 dari Kemenperin

PT Solusi Bangun Indonesia Tbk (SBI), anak usaha dari PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG), melalui Pabrik Tuban, berhasil menjadi satu-satunya perusahaan semen yang meraih Penghargaan Industri…

Ilustrasi Hacker

Sabtu, 21 September 2024 - 20:17 WIB

Data Warga RI Kembali Bocor, Sukamta: Ini Alarm Keras Buat Pemerintah!

Kebocoran data kembali lagi terjadi di Indonesia, kali ini peretasan data NPWP yang menjadi sasaran. Komisi I DPR pun mendesak pemerintah untuk serius menangani kasus peretasan tersebut dengan…