Bahas Tiga Isu Ini, Menteri Bahlil Terima Menteri Energi UEA di Abu Dhabi

Oleh : Kormen Barus | Minggu, 24 November 2024 - 09:21 WIB

Menteri Bahlil Terima Menteri Energi UEA di Abu Dhabi
Menteri Bahlil Terima Menteri Energi UEA di Abu Dhabi

INDUSTRY.co.id, Abu Dhabi-Menteri Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia menemani Presiden Prabowo Subianto berkunjung ke Abu Dhabi, Uni Emirat Arab (UEA), Sabtu, (23/11/2024).

Disela kunjungan itu, Menteri Bahlil Lahadlia mendapat kunjungan rekannya Menteri Energi dan Industri Uni Emirat Arab (UEA) Suhail Mohammed Al Mazrouei di Hotel Emirates, Abu Dhabi.

Kedua Menteri membahas tiga (3) poin kerja sama yakni pertama kerja sama percepatan pengembangan Blok Andaman menuju produksi LNG. Kedua, kerja sama penyediaan gas ke PLN serta penyediaan energi terbarukan (up to 10 GW) untuk kawasan industri di Indonesia. Ketiga, kerja sama pengembangan industri aluminium di Indonesia bekerja sama antara Inalum dan EGA.

"Tadi saya meminta Menteri Suhail agar membuat tim

kerja untuk membuat timeline concrete deliverables dalam dua bulan ke depan," ujar Menteri Bahlil usai pertemuan.

Menteri didampingi sejumlah pejabat Kementerian ESDM yakni Nanang Abdul Manaf (Tenaga Ahli/TA Menteri ESDM Bidang Eksplorasi dan Peningkatan Produksi Migas), Anggawira (TA Menteri ESDM Bidang Monitoring dan Evaluasi Pembangunan Infrastruktur Minyak dan Gas, Umar Ali Lessy (TA Menteri ESDM Bidang Administrasi Negara dan Good Governance), dan Rizal Calvary (TA Menteri ESDM Bidang Percepatan Infrastruktur Ketenagalistrikan).

Di UEA Menteri ESDM mendampingi Presiden Prabowo melakukan pertemuan bilateral untuk bertukar pandangan tentang isu-isu kepentingan bersama yang akan memberikan manfaat bagi kedua negara. (Kementerian ESDM).

 

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Bencana Alam (Banjir) di Sumarta Barat (Barcroft Media/Getty Images)

Minggu, 24 November 2024 - 11:28 WIB

BMKG: Waspada Bencana Hidrometeorologi, La Nina Berlangsung Hingga April 2025!

Jakarta-Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menghimbau masyarakat untuk waspada bencana hidrometeorologi karena musim hujan hadir bersamaan dengan fenomenan La Nina Lemah. Hal…

Kunjungan Danrem 064/Maulana Yusuf di KEK Tanjung Lesung pada kesempatan Outlook Pariwisata 2025

Minggu, 24 November 2024 - 10:36 WIB

Terima Kunjungan Danrem 064/Maulana Yusuf, BWJ Tegaskan Siap Berkolaborasi untuk Majukan Pariwisata di KEK Tanjung Lesung

Direktur Utama PT. Banten West Java Tourism Development (BWJ), Poernomo Siswoprastijo menerima kunjungan Komandan Resort MiliterĀ (Danrem) 064/Maulana Yusuf, Brigjen TNI Fierman Sjafirial Agustus…

Prof Budi Susilo Soepandji

Minggu, 24 November 2024 - 09:58 WIB

OSUI Mahawaditra dan President University Orchestra Sukses Gelar Konser 'A Musical Remembrance' Journey 31 Tahun Prof. Budi Susilo Soepandji

Orkes Simfoni Universitas Indonesia Mahawaditra bersama President University Orchestra (PUORCA) sukses membawakan Konser Akhir Tahun 2024 bertema A Musical Remembrance.

Kapal Nelayan Indonesia

Minggu, 24 November 2024 - 09:43 WIB

Menteri Trenggono Rayu DPR Agar Ada Penambahan Anggaran Tahun 2025 Sebesar Rp7,65 Triliun

Jakarta-Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mencatat jumlah produksi hasil perikanan hingga Oktober 2024 sebanyak 10,24 juta ton. Jumlah tersebut belum termasuk rumput laut sebanyak 8,02…

Tempo Scan Tower

Minggu, 24 November 2024 - 09:26 WIB

Kembalikan Senyum Bayi dan Anak Palestina, Simak Cerita Tempo Scan 100% Indonesia

Jakarta- Pada hari Jumat tanggal 22 November 2024, bertempat di Masjid Istiqlal, Jakarta, PT Tempo Scan Pacific Tbk (Tempo Scan) menyerahkan bantuan kemanusiaan bagi bayi dan anak Palestina;…