Watson 9.9 Super Sale, Diskon 70% Plus 18 Hadiah untuk Top Spender

Oleh : Ridwan | Selasa, 10 September 2024 - 16:30 WIB

Watson 9.9 Super Sale
Watson 9.9 Super Sale

INDUSTRY.co.id - Jakarta – Siap mendapatkan produk health & beauty favorit dengan harga yang super hemat? Watsons 9.9 Super Sale hadir kembali dengan diskon hingga 70%, plus kesempatan untuk memenangkan 18 hadiah menarik bagi pelanggan dengan pembelanjaan tertinggi! Mulai dari 9-11 September 2024 pada platform belanja online resminya dan Watsons App (Android & iOS).

Program ini digelar sebagai salah satu bentuk komitmen dalam menghadirkan pelayanan terbaik bagi para pelanggan setia.

Presiden Direktur Watsons Indonesia, Lilis Mulyawati, menekankan komitmen Watsons dalam menghadirkan pengalaman belanja yang menyenangkan nan mudah dan nyaman bagi pelanggan di seluruh Indonesia. 

“Kampanye Watsons 9.9 Super Sale tidak hanya menghadirkan diskon menarik, tetapi juga mempermudah pelanggan dengan layanan Home Delivery Express, pengiriman cepat dalam 2 jam, dan Click & Collect Express untuk belanja online dan pengambilan barang di toko terdekat,” ungkapnya.

Selama kampanye Watsons 9.9 Super Sale, pelanggan bisa menikmati berbagai promo menarik, seperti diskon sampai dengan 70% dengan tambahan voucher hingga 99 ribu, harga serba 9.9, flash sale harian, serta flash voucher juga free ongkir yang hanya tersedia pada 9-11 September 2024, voucher deals, voucher hingga 25 ribu Home Delivery Express (HDE) atau Click & Collect Express (CCE), hingga tambahan diskon untuk Watsons Club Member. 

Bukan hanya itu, pelanggan dengan pembelanjaan tertinggi pada 9-14 September 2024 juga berkesempatan untuk memenangkan 18 hadiah eksklusif dalam program Top Spender.

Nikmati penawaran terbaik untuk produk kesehatan dan kecantikan dari top brand favorit seperti
Nivea, K-Natural, Imboost, ESQA, Watsons Brand, Kahf, Maybelline, Studio Tropik, Blackmores, Cetaphil, Banana Boat, Wardah, Rose All Day, Bioderma, Hansaplast, Lifefun, dan masih banyak lagi.

Khusus pembaca setia, dapatkan potongan spesial dengan menggunakan kode voucher 
SUPERSALE50K. Setelahnya, beragam voucher menarik masih dapat ditemukan lewat ‘Thank You 
Sale’ yang berlangsung sampai dengan 14 September 2024.

Adapun pelanggan dapat menikmati seluruh penawaran Watsons 9.9 Super Sale dengan berbagai promo fantastis ini hanya dengan berbelanja di situs resmi www.watsons.co.id dan aplikasi WatsonsID yang dapat diunduh di AppStore dan PlayStore. 

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Kerjasama BDx Data Centers dan APJII

Rabu, 15 Januari 2025 - 11:54 WIB

Perkuat Infrastruktur Digital Indonesia, BDx Data Centers Jalin Kemitraan Strategis dengan APJII

BDx Data Centers, operator pusat data terbesar di Indonesia dan platform pusat data netral operator dengan pertumbuhan tercepat di Asia-Pasifik – BDx, mengumumkan perjanjian kerjasama strategis…

Lenzing

Rabu, 15 Januari 2025 - 11:24 WIB

Lenzing Perluas Portofolio Lenzing Lyocell Fill untuk Tekstil Rumah dan Pakaian

Lenzing Group, penyedia serat selulosa regenerasi terkemuka untuk industri tekstil dan nonwoven, mengumumkan perluasan portofolio Lenzing™ Lyocell Fill dalam keluarga serat Tencel™.

Densus 88 (Foto Dok Industry.co.id)

Rabu, 15 Januari 2025 - 11:05 WIB

Indonesia Catatkan Rekor Penanggulangan Terorisme 10 Tahun Terakhir

Jakarta- Haidar Alwi Institute (HAI) mengungkap bahwa Indonesia berhasil mencatatkan rekor penanggulangan terorisme dalam 10 tahun terakhir.

Chubb Life dan Dompet Dhuafa mengadakan acara bertajuk "Literasi untuk Negeri & Dukungan Chubb Life Indonesia untuk Perempuan dan Pegiat UMKM" di Kabupaten Sragen.

Rabu, 15 Januari 2025 - 11:03 WIB

Chubb Life dan Dompet Dhuafa Dukung Pemberdayaan dan Literasi Finansial untuk Eks Pekerja Migran Indonesia

Chubb Life dan Dompet Dhuafa mengadakan acara bertajuk "Literasi untuk Negeri & Dukungan Chubb Life Indonesia untuk Perempuan dan Pegiat UMKM" di Kabupaten Sragen, bekerja sama dengan Dinas…

Daewoong

Rabu, 15 Januari 2025 - 10:43 WIB

Daewoong Pelopor Transfer Teknologi Sel NK Pertama di Indonesia, Solusi Mutakhir Pengobatan Anti-Kanker

Daewoong melakukan transfer teknologi sel NK mutakhir ke Indonesia yang menjadi momen penting dalam pengobatan anti-kanker di Indonesia.