Siap Ngegas, Erick Thohir Sumringah Bertemu Kembali STY

Oleh : Nata Kesuma | Kamis, 15 Agustus 2024 - 07:02 WIB

Menteri BUMN Erick Thohir bertemu Pelatih STY
Menteri BUMN Erick Thohir bertemu Pelatih STY

INDUSTRY co.idKetua Umum PSSI yang juga merupakan Menteri BUMN,Erick Thohir tampak sumringah saat bertemu kembali dengan pelatih timnas Indonesia Shin Tae-yong (STY) dalam kondisi sehat dan bugar.

Momen pertemuan tersebut terungkap dari unggahan Erick Thohir di akun instagramnya @erickthohir.

" Senang bisa kembali bertemu Coach Shin Tae-yong yang sudah sehat dan siap kembali bekerja," tulis Erick seperti dikutip Kamis (15/8/2024).

Untuk diketahui, sebelumnya STY dikabarkan tengah menjalani perawatan medis.

Erick sendiri berharap STY dapat kembali bekerja untuk  persiapan timnas Indonesia dalam pertandingan babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Dimana dalam waktu dekat, tepatnya pada 5 September mendatang timnas akan menghadapi Arab Saudi. Selanjutnya timnas akan bertemu Australia pada 10 September.

Tak hanya itu, STY juga harus melakukan persiapan timnas U-22 jelang Piala AFF dan SEA Games.

" Bismillah timnas bisa memberikan yang terbaik," tandas Erick.

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Lomba Tahfidzul Qur'an diselenggarakan Amalia Astra

Senin, 16 September 2024 - 19:43 WIB

Amalia Astra Gelar Lomba Tahfidz Nasional

Astra melalui Yayasan Amaliah Astra (YAA) kembali selenggarakan Lomba Tahfidz Nasional Online dengan kategori hafalan 30 juz penuh bagi remaja tingkat sekolah menengah atasa (SMA) hingga perguruan…

Tim verifikasi Korem 174/ATW dipimpin Kasi Intel Kasrem 174/ATW Letkol Inf M. Ali Akbar, S.I.P melaksanakan verifikasi (pemeriksaan kebenaran laporan) yang dibuat oleh Kodim 1710/Mimika dalam rangka persiapan serah terima jabatan Dandim.

Senin, 16 September 2024 - 18:52 WIB

Jelang Purna Tugas Dandim, Kodim 1710/Mimika Terima Tim Verifikasi Dari Korem

Tim verifikasi Korem 174/ATW dipimpin Kasi Intel Kasrem 174/ATW Letkol Inf M. Ali Akbar, S.I.P melaksanakan verifikasi (pemeriksaan kebenaran laporan) yang dibuat oleh Kodim 1710/Mimika dalam…

Operator Contact Center BRI

Senin, 16 September 2024 - 18:50 WIB

BRI Borong 22 Medali Penghargaan di Ajang Kompetisi The Best Contact Center di Indonesia

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI kembali menorehkan prestasi pada kompetisi The Best Contact Center Indonesia (TBCCI) yang diselenggarakan oleh Indonesia Contact Center Association…

Ok Oce di Yogyakarta

Senin, 16 September 2024 - 17:34 WIB

Sapa Penggerak OK OCE Adma Yogyakarta Bersama OK OCE Indonesia

Gerakan sosial OK OCE mengunjungi komunitas penggerak di Yogyakarta, OK OCE Adma dalam melaksanakan pendampingan dan menyamakan visi misi dalam penciptaan lapangan kerja beberapa waktu lalu.…

Andi Wijaya, Komisaris Utama PT Prodia Widyahusada Tbk selaku Founder Prodia Group (Tengah), dipasangkan kain Ulos sebagai bentuk penghormatan dan penyambutan oleh Inke Nadia Diniyanti Lubis selaku Wakil Dekan 3 Fakultas Kedokteran USU bersama Aldy Safruddin Rambe selaku Dekan Fakultas Kedokteran USU.

Senin, 16 September 2024 - 12:07 WIB

Paparkan Sejumlah Informasi Penting Terkait Perkembangan Teknologi Seputar Aging dan Regenerative Medicine, Prodia Gelar Seminar Kolaborasi bersama Akademisi

Medan- Sebagai bagian dari komitmen dalam mewujudkan visi Centre of Excellence, PT Prodia Widyahusada Tbk (Prodia) menggelar seminar dan diskusi ilmiah sebagai buah kolaborasi dengan Fakultas…