Kuliah di Universitas BSI Kampus Yogyakarta Bisa Dapat Dua Gelar Sekaligus

Oleh : Herry Barus | Jumat, 02 Juni 2023 - 17:24 WIB

Universitas BSI kampus Yogyakarta
Universitas BSI kampus Yogyakarta

INDUSTRY.co.id - Yogyakarta - Pendaftaran mahasiswa baru (PMB) di Universitas BSI (Bina Sarana Informatika) kampus Yogyakarta, sudah masuk gelombang ketiga, sampai 7 Juni mendatang. Sebagai Kampus Digital Kreatif, Universitas BSI menawarkan program kuliah S1+.

Melalui program ini, memungkinkan mahasiswa bisa mendapatkan 2 gelar sekaligus selama 4 tahun berkuliah. Mereka bisa mendapatkan gelar D3 dan S1. Kampus ini sendiri terletak di jl. Ringroad Barat, Ambarketawang, Gamping, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Sardirianto, Koordinator Markom Universitas BSI kampus Yogyakarta mengatakan, bagi lulusan SMA/SMK yang ingin melanjutkan kuliahnya, bisa mendaftar di kampus yang sudah terakreditas Baik Sekali ini.

"Cara daftar kuliah di Universitas BSI kampus Yogyakarta sangat mudah sekali. Bisa kalian lakukan di rumah melalui handphone masing-masing melalui aplikasi atau website," kata Sardirianto, kepada media, Rabu (31/5/2023).

Bagi calon mahasiswa bisa mendaftar lewat aplikasi PMB UBSI yang sudah tersedia di playstore atau melalui laman https://pendaftaran.bsi.ac.id/.

Selain itu, jika ada pertanyaan lebih lanjut, bisa chat melalui official whataspp ke nomor 081318880851 atau melalui media sosial Universitas BSI kampus Yogyakarta : instagram : @bsi_yogyakarta, Facebook : BSI Yogyakarta dan Twitter : @bsi_yogyakarta

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Masjid Istiqlal merupakan mahakarya kebanggaan bangsa Indonesia yang dibangun dengan produk semen dari SIG.

Selasa, 18 Maret 2025 - 07:28 WIB

Jadi Tempat Ibadah Favorit Saat Ramadan, Masjid Istiqlal Buktikan Komitmen SIG dalam Membangun Negeri

Jakarta – Masjid Istiqlal di Jakarta menjadi tempat favorit umat Islam untuk menjalankan ibadah pada bulan Ramadan. Selain faktor kenyamanan, pengelola masjid Istiqlal rutin menyelenggarakan…

Direktur Utama Telkom Ririek Adriansyah saat menerima kunjungan dari Komisi VI DPR RI ke Hyperscale Data Center (HDC) Cikarang milik NeutraDC pada Kamis

Selasa, 18 Maret 2025 - 05:34 WIB

Ketua Komisi VI DPR RI Apresiasi Langkah Strategis Telkom Perkuat Ekosistem Data Center Indonesia

PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) menerima kunjungan dari Komisi VI DPR RI ke Hyperscale Data Center (HDC) Cikarang milik NeutraDC, anak usaha Telkom yang bergerak di industri data…

Telkom bersama Masyarakat lokal menginisiasi pengembangan Desa Wisata di wilayah Desa Kramat, Purbalingga, Jawa Tengah

Selasa, 18 Maret 2025 - 05:28 WIB

Telkom Kembangkan Desa Wisata Berbasis Konservasi di Desa Kramat Purbalingga

PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) sebagai perusahaan digital telekomunikasi terdepan di Indonesia, turut berkomitmen dalam mendorong pembangunan Indonesia melalui berbagai bidang, salah…

Gunakan BRImo dalam setiap transaksi

Senin, 17 Maret 2025 - 21:42 WIB

Zakat di Ujung Jari, Super Apps BRImo Hadirkan Solusi Praktis untuk Masyarakat di Bulan Ramadan

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI terus berkomitmen memberikan kemudahan layanan keuangan bagi masyarakat selama bulan suci Ramadan melalui super apps BRImo. Dengan fitur inovatif…

Keterangan foto: Talkshow puncak rangkaian kegiatan “Gerakan Masjid Bersih 2025” (Ki-Ka): Ustadzah Aini Aryani, LC., Nurdiana Darus - Head of Sustainability and Corporate Affairs Unilever Indonesia, H. Rudiantara, S.Stat., M.B.A. - Wakil Ketua Umum Pimpinan Pusat DMI, dan Teuku Wisnu

Senin, 17 Maret 2025 - 20:41 WIB

Sembilan Tahun Berjalan, Puncak Program “Gerakan Masjid Bersih 2025” Digelar di Jakarta: Telah Dukung Kebersihan dan Kehigienisan 270.000 Masjid di Bulan Ramadan

Wipol menggelar puncak rangkaian program “Gerakan Masjid Bersih 2025” di Masjid Raya Pondok Indah. “Gerakan Masjid Bersih” adalah inisiatif sosial berkelanjutan hasil kolaborasi Dewan…