Marak Citayam Fashion Week, Presiden: Kreativitas Anak Muda Kita Dukung

Oleh : Kormen Barus | Minggu, 24 Juli 2022 - 12:18 WIB

Presiden Jokowi menghadiri Puncak Peringatan Hari Anak Nasional (HAN) tahun 2022 di Taman Teijsmann, Kebun Raya Bogor, Jabar, Sabtu (23/07/2022). (Foto: Humas Setkab/Fitri)
Presiden Jokowi menghadiri Puncak Peringatan Hari Anak Nasional (HAN) tahun 2022 di Taman Teijsmann, Kebun Raya Bogor, Jabar, Sabtu (23/07/2022). (Foto: Humas Setkab/Fitri)

INDUSTRY.co.id, Jakarta-Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) memberikan dukungan positif kepada fenomena Citayam Fashion Week yang marak belakangan terjadi di sebuah area di pusat kota Jakarta.

Presiden mengatakan hal tersebut saat menanggapi pertanyaan awak media usai menghadiri Puncak Peringatan Hari Anak Nasional (HAN) Tahun 2022 di Kebun Raya Bogor, Jawa Barat, Sabtu (23/07/2022).

“Asalkan positif saya kira enggak ada masalah, jangan diramaikan, hal-hal yang positif itu harus diberikan dukungan dan didorong,” ujar Presiden Jokowi.

Lebih lanjut Presiden menambahkan, selama kreativitas tersebut bersifat positif dan tidak melanggar aturan, maka hal tersebut juga perlu didukung.

“Asal tidak menabrak aturan, itu kan kreatif, karya-karya kreativitas seperti itu kenapa harus dilarang, asal sekali lagi tidak menabrak aturan dan tidak melanggar aturan, prinsipnya di situ,” jelas Presiden.

Komentar Berita

Industri Hari Ini

(Kiri ke Kanan) Direktur Utama Telkom Ririek Adriansyah, Direktur Group Business Development Telkom Honesti Basyir, Direktur Utama TelkomMetra Pramasaleh Hario Utomo, dan Direktur Utama MDMedia Arif Prabowo saat melakukan Pemukulan bola pertama dalam pembukaan turnamen SEA Today Golf

Rabu, 13 November 2024 - 05:52 WIB

SEA Today Golf Day Kembali Hadir dengan Konsep Ramah Lingkungan

Setelah sukses diselenggarakan pada November 2023 lalu, PT Metra Digital Media (MD Media), anak perusahaan PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom), kembali menggelar acara SEA Today Golf…

Temu Migra Industri bersama Menteri Ketenagakerjaan

Rabu, 13 November 2024 - 05:36 WIB

Panasonic HVAC Training Center Diresmikan

Dengan komitmen memajukan ekosistem pendidikan di Indonesia, PT Panasonic Gobel Indonesia (PGI) meresmikan Panasonic HVAC Training Center (PHTC) di Balai Besar Pelatihan Vokasi dan Produktivitas…

Dompet Dhuafa Salurkan air bersih bagi penyintas gunung Lewotobi Laki-Laki di Flores, NTT

Rabu, 13 November 2024 - 05:16 WIB

Dompet Dhuafa Salurkan Air Bersih Bagi Penyintas Gunung Lewotobi Laki-laki

Dampak erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki yang terjadi pada Senin, 4 November 2024 lalu, banyak sumber air yang tertutup sehingga menyebabkan krisis air bersih. Dompet Dhuafa melalui Disaster…

Menperin Agus Gumiwang Kartasasmita (Foto Dok Kompas.com, Kompas.id)

Selasa, 12 November 2024 - 22:12 WIB

Turun 34,4%, Menperin Agus Ajukan Tambahan Pagu Anggaran Rp1,5 Triliun untuk Wujudkan Program Prioritas

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) mendapat pagu alokasi anggaran sebesar Rp2,51 triliun pada 2025. Angka tersebut turun 34,4% dibandingkan pagu anggaran tahun 2024 sebesar Rp3,83 triliun.

Mahasiswa Prodi IT President University Juara BeachHacks 2024 di KEK Tanjung Lesung

Selasa, 12 November 2024 - 22:00 WIB

Hebat, Mahasiswa President University Juarai Kompetisi Internasional BeachHacks 2024 di KEK Tanjung Lesung

Abdurrahman Khairi dan Setiadjie Rifqy, mahasiswa Prodi IT (Teknologi Informasi) President University berhasil meraih prestasi gemilang dengan menjadi Juara Pertama Kompetisi Hackathon internasional…