Inovasi Teknologi Percepat Pertumbuhan Bisnis Anteraja, Perkenalkan Sistem Penyortiran Robotic Pertama di Indonesia

Oleh : Herry Barus | Kamis, 21 April 2022 - 15:00 WIB

Anteraja, Perkenalkan Sistem Penyortiran Robotic Pertama di Indonesia
Anteraja, Perkenalkan Sistem Penyortiran Robotic Pertama di Indonesia

INDUSTRY.co.id - Jakarta– PT Tri Adi Bersama (Anteraja), perusahaan rintisan (startup) logistik yang merupakan anak usaha dari PT Adi Sarana Armada Tbk (“ASSA”), secara resmi memperkenalkan sistem penyortiran otomatis pertama di Indonesia yang menggunakan robot. Anteraja optimis dengan hadirnya robotic sorting dapat meningkatkan produktivitas dan efisiensi penyortiran hingga mencapai 200% dengan tingkat akurasi kerja dari robot lebih dari 99%.

CEO Anteraja Suyanto Tjoeng kemarin menjelaskan, “Ditengah banyaknya sistem otomatisasi di industri logistik, kami melihat sistem sortation menggunakan robot paling cocok dengan model bisnis Anteraja saat ini. Hal ini karena kecepatan kerja dari robot tersebut bisa membantu meningkatkan produktivitas tim sorter. Dengan menggunakan sistem robotic ini, kami dapat mempercepat proses sorting hingga 2 kali lipat dari biasanya.”

Suyanto melanjutkan bahwa pengembangan inovasi teknologi yang dilakukan Anteraja tidak lepas dari perolehan kinerja positif yang berhasil dicatatkan meski baru 3 tahun berdiri. Pada tahun 2021, volume pengiriman Anteraja tercatat lebih dari 1 juta

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Penandatanganan SKB 3 Menteri

Selasa, 26 November 2024 - 10:43 WIB

Tandatangani SKB 3 Menteri, KemenPU Komitmen Dukung Percepatan Pembangunan 3 Juta Rumah

Dalam rangka mengurangi backlog perumahan dan mengentaskan kemiskinan, Kementerian Pekerjaan Umum (PU) berkomitmen untuk terus mendukung program pembangunan 3 juta unit rumah yang tersebar di…

Rapat Koordinasi Kementerian PU dan Kementerian Perhubungan

Selasa, 26 November 2024 - 10:36 WIB

Sinergi KemenPU dan Kemenhub, Tingkatkan Konektivitas Lewat Akses Simpul Transportasi

Menteri Pekerjaan Umum (PU) Dody Hanggodo melaksanakan Rapat Koordinasi bersama dengan Menteri Perhubungan Dudy Purwagandhi dan jajaran, di Kantor Kementerian Perhubungan, Jakarta, Senin (25/11/2024).…

Dompet Dhuafa Jawa Tengah bersama Bank Indonesia gelar kegiatan sosial khitanan massal dalam rangka memberikan akses pelayanan ke sehatan khususnya kepada anak-anak.

Selasa, 26 November 2024 - 09:07 WIB

Bank Indonesia Bersama Dompet Dhuafa Jawa Tengah Gelar Khitan Massal

Bank Indonesia (BI) bersama Dompet Dhuafa Jawa Tengah menggelar kegiatan sosial berupa Khitan Massal yang dilaksanakan pada hari ini di Grasia Convention, Kota Semarang. Kegiatan ini merupakan…

Kenneth mencetak gol pada kompetisi Top Soccer Championship (TSC) U-15

Selasa, 26 November 2024 - 08:52 WIB

Champions! Asiana Soccer School (ASS) Juara TSC U-15 usai Taklukan Asiop 1-0

Setelah melewati perjalanan panjang dalam kompetisi Top Soccer Championship (TSC) U-15, pasukan Asiana Soccer School (ASS) besutan Agus Gumiwang Kartasasmita berhasil menundukkan klub sepak…

Direktur Compliance & Human Capital PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) Tribuana Tunggadewi (tengah) menerima penghargaan Corporate Governance Perception Index (CGPI) Award 2024 predikat Most Trusted Company.

Selasa, 26 November 2024 - 08:49 WIB

BSI Konsisten Tingkatkan GCG, 3 Tahun Berturut Raih Predikat Indonesia Most Trusted Companies

PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (BSI) dinilai mampu menjaga dan meningkatkan kualitas tata kelola perusahaan yang baik (Good Corporate Governance/ GCG), sejalan aspirasi perseroan menjadi bank…