Prajurit Yon Arhanud 1 Mar Tingkatkan Kemampuan Menembak

Oleh : Herry Barus | Minggu, 17 April 2022 - 05:00 WIB

 Prajurit Yonif Para Raider 502 Kostrad Latihan Tembak Tempur Reaksi
Prajurit Yonif Para Raider 502 Kostrad Latihan Tembak Tempur Reaksi

INDUSTRY.co.id - Jakarta-Dalam mengisi waktu di bulan ramadhan kali ini, Batalyon Arhanud 1 Marinir (Yon Arhanud 1 Mar) melaksanakan Latihan Menembak dalam rangka Uji Nilai Perorangan Dasar ( UNPD ) TW I TA 2022 di lapangan tembak Batalyon Intai Amfibi 1 Marinir Kesatrian Marinir Baroto Sardadi Marunda Jakarta Utara, Kamis (14/04/2022).

Kegiatan yang di laksanakan guna menerapkan arahan dari Kepala Staf TNI Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Yudo Margono, S.E., M.M., tentang pembangunan sumberdaya manusia yang unggul dan profesional serta tangguh dalam menghadapi segala ancaman. Demikian informasi dari Dispen TNI dan Dispen Kormar.

Pada kesempatan kali Komandan Batalyon Arhanud 1 Marinir ( Danyon Arhanud 1 Mar ) Mayor Mar Faizal Imam Muharam yang memimpin langsung kegiatan kali ini berharap agar seluruh prajurit melaksanakan kegiatan dengan sebaik mungkin walaupun dalam kondisi berpuasa " tetap semangat dalam melaksanakan setiap kegiatan yang sudah ada, tunjukkan bahwa prajurit Yon Arhanud 1 selalu siap tampil dan dapat di percaya dalam setiap penugasan" ujar Mayor Marin

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Direktur Utama Telkom Ririek Adriansyah saat menerima kunjungan dari Komisi VI DPR RI ke Hyperscale Data Center (HDC) Cikarang milik NeutraDC pada Kamis

Selasa, 18 Maret 2025 - 05:34 WIB

Ketua Komisi VI DPR RI Apresiasi Langkah Strategis Telkom Perkuat Ekosistem Data Center Indonesia

PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) menerima kunjungan dari Komisi VI DPR RI ke Hyperscale Data Center (HDC) Cikarang milik NeutraDC, anak usaha Telkom yang bergerak di industri data…

Telkom bersama Masyarakat lokal menginisiasi pengembangan Desa Wisata di wilayah Desa Kramat, Purbalingga, Jawa Tengah

Selasa, 18 Maret 2025 - 05:28 WIB

Telkom Kembangkan Desa Wisata Berbasis Konservasi di Desa Kramat Purbalingga

PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) sebagai perusahaan digital telekomunikasi terdepan di Indonesia, turut berkomitmen dalam mendorong pembangunan Indonesia melalui berbagai bidang, salah…

Gunakan BRImo dalam setiap transaksi

Senin, 17 Maret 2025 - 21:42 WIB

Zakat di Ujung Jari, Super Apps BRImo Hadirkan Solusi Praktis untuk Masyarakat di Bulan Ramadan

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI terus berkomitmen memberikan kemudahan layanan keuangan bagi masyarakat selama bulan suci Ramadan melalui super apps BRImo. Dengan fitur inovatif…

Keterangan foto: Talkshow puncak rangkaian kegiatan “Gerakan Masjid Bersih 2025” (Ki-Ka): Ustadzah Aini Aryani, LC., Nurdiana Darus - Head of Sustainability and Corporate Affairs Unilever Indonesia, H. Rudiantara, S.Stat., M.B.A. - Wakil Ketua Umum Pimpinan Pusat DMI, dan Teuku Wisnu

Senin, 17 Maret 2025 - 20:41 WIB

Sembilan Tahun Berjalan, Puncak Program “Gerakan Masjid Bersih 2025” Digelar di Jakarta: Telah Dukung Kebersihan dan Kehigienisan 270.000 Masjid di Bulan Ramadan

Wipol menggelar puncak rangkaian program “Gerakan Masjid Bersih 2025” di Masjid Raya Pondok Indah. “Gerakan Masjid Bersih” adalah inisiatif sosial berkelanjutan hasil kolaborasi Dewan…

QRIS TAP NETZME

Senin, 17 Maret 2025 - 18:44 WIB

NETZME Kembang Kolaborasi Ekosistem Pembayaran Melalui QRIS TAP

Bank Indonesia meluncurkan layanan terbaru, QRIS Tap atau QRIS Tanpa Pindai yang merupakan inovasi dalam sistem pembayaran digital. QRIS TAP memberikan alternatif transaksi dilakukan cukup dengan…