All News

Kementan bersama APPSI

Selasa, 31 Desember 2024 - 19:33 WIB

Kementan dan APPSI Bersinergi Perkuat Edukasi Pencegahan PMK di Lampung

Kementerian Pertanian (Kementan) dan Asosiasi Peternak dan Penggemuk Sapi Indonesia (APPSI) Lampung Tengah menggelar kegiatan penanganan dan pencegahan Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) pada Senin,…

Menko Pangan Zulkifli Hasan bersama Dirjen PKH Kementan

Jumat, 20 Desember 2024 - 11:18 WIB

Industri Susu Lokal Bangkit, Menko Pangan Resmikan Kandang Sapi Perah di Pasuruan

Menteri Koordinator Bidang Pangan, Zulkifli Hasan, menegaskan komitmennya untuk mengatasi ketergantungan impor susu dan mendorong tercapainya swasembada susu nasional. Pernyataan ini disampaikan…

Peternakan sapi perah

Minggu, 15 Desember 2024 - 12:36 WIB

Kementan Gandeng Satgas Pangan POLRI Awasi Penyerapan Susu Segar

Kementerian Pertanian (Kementan) menggandeng Satgas Pangan POLRI untuk mengawasi penyerapan susu segar dalam negeri (SSDN) oleh Industri Pengolahan Susu (IPS). Langkah ini dilakukan untuk menindaklanjuti…

Kementan di Nabire

Jumat, 13 Desember 2024 - 21:56 WIB

Kementan Gercep Distribusikan Puluhan Ribu Serum, Tangani Wabah Penyakit ASF di Nabire

Kementerian Pertanian (Kementan) bertindak cepat merespons wabah African Swine Fever (ASF) yang melanda peternakan babi di Kabupaten Nabire, Papua Tengah. Penyakit ini menimbulkan ancaman serius…

Pengawasan ke Peternakan di Lumajang

Minggu, 01 Desember 2024 - 17:33 WIB

Kementan Sigap Selidiki Kasus Penyakit Mulut dan Kuku di Lumajang, Berikan Pengawasan Ketat

Kementerian Pertanian (Kementan) melalui Balai Besar Veteriner (BBVet) Wates gerak cepat melakukan Penyelidikan Epidemiologi (PE) sebagai tindak lanjut atas laporan kasus dugaan Penyakit Mulut…

Kementan mengecek di dalam Gudang Daging Domba

Senin, 25 November 2024 - 08:56 WIB

Daging Domba Impor Rugikan Peternak, Kementan Sidak 13 Gudang Importir Daging

Kementerian Pertanian (Kementan) melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke 13 gudang importir daging domba dan kambing pada Minggu (24/11). Langkah ini bertujuan memastikan pemasukan dan distribusi…

Komisi IV DPR RI menyoroti permasalahan sektor persusuan nasional dalam kunjungan kerja spesifik ke Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur

Jumat, 22 November 2024 - 14:12 WIB

Komisi IV DPR Dorong Kolaborasi Tingkatkan Produksi Susu Lokal

Komisi IV DPR RI menyoroti permasalahan sektor persusuan nasional dalam kunjungan kerja spesifik ke Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur, Kamis, 21 November 2024. Ketua rombongan Komisi IV, Ahmad…

Atasi susu, Kementan lakukan ini

Jumat, 22 November 2024 - 10:44 WIB

Peternak Menangis Atas Respons Cepat Mentan Amran Atasi Masalah Susu

Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman berhasil memediasi peternak sapi perah dan industri pengolahan susu. Respons cepat Kementerian Pertanian (Kementan) tersebut disambut dengan penuh…

Mentan rakor Pangan

Jumat, 22 November 2024 - 10:22 WIB

Mentan Jelajahi 3 Provinsi dalam 1 Hari Demi Swasembada Pangan

Menteri Pertanian, Andi Amran Sulaiman (Mentan Amran) melakukan kunjungan kerja maraton ke tiga provinsi di Kalimantan dalam satu hari pada Kamis, 12 November 2024. Adapun 3 provinsi yang dimaksud…

Agung Suganda, Direktur Jenderal PKH Kementan

Selasa, 19 November 2024 - 10:34 WIB

Mentan Upayakan Harga Sapi Hidup minimal Rp50 Ribu per Kilogram

Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan komitmennya untuk melindungi peternak lokal dengan memastikan harga sapi hidup di tingkat peternak tidak jatuh di bawah Rp 48 ribu hingga…

Mentan Amran Sulaiman saat tinjau Peternakan Sapi

Minggu, 17 November 2024 - 12:44 WIB

Mentan Amran Respons Cepat Keluhan Peternak Lampung soal Harga Daging Sapi

Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman mengambil langkah tegas untuk mengatasi permasalahan peternakan di Indonesia. Saat kunjungan kerja di Lampung Tengah pada Sabtu (16/11/2024), Mentan…

Mentan Amran Sulaiman dorong minum susu

Sabtu, 16 November 2024 - 05:56 WIB

Industri Pengolahan Wajib Serap Susu Hasil Peternak Lokal, Mentan Tegaskan Jangan Ada yang Persulit

Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan komitmen pemerintah dalam mendukung keberlanjutan sektor persusuan Indonesia dengan mewajibkan industri pengolahan susu untuk menyerap…

Mentan minum susu bersama anak-anak

Kamis, 14 November 2024 - 14:27 WIB

Mentan Amran Minum Susu Bersama Ribuan Anak Sekolah, Peternak, dan Pelaku Industri Susu

Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman melakukan kunjungan ke Pasuruan, Jawa Timur, dalam rangka Gerakan Peningkatan Produksi Susu Segar Dalam Negeri. Acara ini digelar di Lapangan Graha…

Beras (Doc: Kementan)

Selasa, 12 November 2024 - 16:28 WIB

Ini Hasil Survei Keragaan Produksi dan Harga Beras Nasional Oktober 2024

Pusat Kajian Pertanian Pangan dan Advokasi (PATAKA) memaparkan hasil Survei Keragaan Produksi dan Harga Beras Nasional Oktober 2024. Kegiatan pemaparan hasil survei tersebut dihadiri oleh unsur…

Menteri Pertanian Amran Sulaiman

Selasa, 12 November 2024 - 08:50 WIB

Asosiasi Peternak Sapi Apresiasi Gebrakan Andi Amran Sulaiman

Para peternak sapi dari seluruh Indonesia mengapresiasi gebrakan Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman yang mewajibkan pelaku usaha Industri untuk melakukan penyerapan susu sapi rakyat…

Mentan Amran bersama Peternak Sapi Perah Boyolali

Senin, 11 November 2024 - 14:00 WIB

Mentan Amran Berhasil Mediasi Peternak Sapi Perah dan Industri Pengolahan Susu

Aksi protes peternak dan pengepul kepada industri pengolahan susu akhirnya berujung damai. Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman berhasil mempertemukan peternak sapi perah, pengepul,…

Sapi ternak di Kandang

Sabtu, 09 November 2024 - 07:15 WIB

Kementan Dukung Pemda Boyolali Agar Usaha Sapi Perah UD Pramono Berlanjut

UD Pramono, pengepul susu sapi perah di Desa Singosari, Kecamatan Mojosongo, Kabupaten Boyolali, tengah menunjukkan perjuangan luar biasa dalam menghadapi tantangan berat untuk mempertahankan…

Sapi yang divaksin

Rabu, 30 Oktober 2024 - 09:27 WIB

Kementan Himbau Daerah Perketat Pengawasan Lalu Lintas Ternak Terkait Wabah Jembrana di Sultra

Menyusul kali pertama terjadinya wabah penyakit Jembrana yang menyerang sapi Bali di Kabupaten Bombana, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra), Kementerian Pertanian (Kementan) menghimbau agar…

selanjutnya